Beberapa Spesifikasi Poco X3 Pro Yang Perlu Diketahui

Beberapa-Spesifikasi-Poco-X3-Pro-Yang-Perlu-Diketahui
Foto dari po.co

Xiaomi Poco X3 Pro ialah salah satu produk smartphone dengan harga cukup terjangkau tetapi memakai chipset layaknya ponsel flagship. Jika kalian mencari ponsel Xiaomi dengan spek yang tinggi, maka bisa coba salah satu lini produk Poco satu ini.

Pada informasi kali ini akan dibahas beberapa spesifikasi ponsel Poco tersebut mulai dari layarnya, jaringan dan juga desain bodinya. Sehingga dapat dijadikan pertimbangan untuk anda yang tertarik memiliki hp Poco satu ini.

Read More

Layar

Layar smart phone xiaomi x3 pro mempunyai resolusi canggih yaitu 2400×1080 dengan dimensina yaitu 6,67 inch. Layar poco pro x3 tersebut memiliki tingkat refresh rate sebesar 120 Hz. Tak hanya itu, layar ini juga sudah memakai teknologi Super AMOLED.

Perangkat poco xiaomi x3-pro juga dilindungi Gorilla Glass-6 agar layarnya lebih tahan goresan atau pun benturan. Dari aspek tersebut sendiri yang bisa membedakan poco x3 pro dengan seri X3 NFC karena masih memakai Gorilla Glass seri 5.

Jaringan

Ponsel poco xiaomi x3-pro memakai teknologi SoC yang pada dasarnya ditujukan untuk jenis perangkat kelas flagship. Adanya sistem ini sendiri memakai modem X24 dan masuk Catergory 20. teknologi Modem pada poco x3 pro ini sudah mendukung kemampuan Carrier Aggregation sampai 7 koneksi.

Desain bodi

Di bagian belakang bodi xiaomi pro x3 ada ruang bundar dengan empat kamera serta LED Flash. Ada kamera utama berada di kanan atas, LED di kiri atas. Untuk kamera ultrawide xiaomi poco x3-pro ada di bagian tengah bundaran tersebut.

Sementara kamera makro hadir di kiri bawah, lalu di seberangnya terdapat depth sensor. Bagian atas xiaomi x3 pro bisa kita temukan mic, sensor inframerah, dan juga speaker tambahan. Dengan speaker ini, maka poco pro x3 dapat menyajikan suara stereo berkualitas.

Tombol volume dan tombol power sekaligus menjadi fungsi pemindai fingerprint perangkat poco xiaomi x3-pro diletakkan di sebelah kanan. Bagian bawahnya ada speaker, slot USB-C, port audio dan microphone utama.

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *